Perbedaan | Bimbingan | Konseling | Psikoterapi |
Jenis Bantuan | Bantuan non material, berupa pemberian informasi atau orientasi. | Bantuan non material (bantuan psikologis). | Bantuan psikis. |
Pihak yang terlibat | 1. Seseorang yang menguasai suatu bidang tertentu. 2. Individu yang membutuhkan informasi atau bimbingan. | 1. Konselor. 2. Konseli. | 1. Para ahli kejiwaan. 2. Individu yang mengalami gangguan kejiwaan (kesehatan mentalnya terganggu). |
Tujuan | Memberikan informasi dan orientasi tertentu kepada individu yang membutuhkan. | 1. Pemahaman diri. 2. Penerimaan diri. 3. Pengelolaan diri. 4. Mengoptimalkan potensi dan kemampuan konseli. 5. Pemecahan masalah. 6. Aktualisasi diri. 7. Mengubah KES T (Kehidupan Efektif Sehari-hari Terganggu) menjadi KES (Kehidupan Efektif Sehari-hari). | Menyembuhkan atau menghilangkan gangguan kejiwaan yang diderita oleh pasien. |
Proses | 1. Biasanya menggunakan metode ceramah. 2. Normatif. | 1. Wawancara konseling sebagai alat utama. 2. Berkelanjutan. 3. Normatif. | 1. Menggunakan obat penenang. 2. Berkelanjutan hingga gangguan kejiwaan hilang. |
Tahapan | 1. Membina hubungan baik. 2. Menyampaikan materi bimbingan. 3. Menyampaikan tujuan pemberian materi bimbingan (informasi). 4. Kegiatan inti. 5. Evaluasi. | 1. Membina hubungan baik (rapport). 2. Explorasi masalah. 3. Merumuskan tujuan. 4. Merencanakan bantuan. 5. Evaluasi, tindak lanjut. | Mengikuti tahapan dokter spesialis gangguan kejiwaan. |
Hasil (output) | Individu memiliki pemahaman terhadap suatu informasi yang ia butuhkan, sehingga ia mampu memutuskan apa yang harus ia lakukan terhadap hasil informasi tersebut. | 1. Individu yang mandiri. 2. Mencapai KES (Kehidupan Efektif Sehari-hari). 3. Terpecahkannya suatu masalah yang dihadapi individu. | Gangguan kejiwaan yang diderita oleh pasien hilang (sembuh). |
Senin, 09 Juli 2012
PERBEDAAN BIMBINGAN, KONSELING, DAN PSIKOTERAPI
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Thank's Infonya Bray .. !!!
BalasHapuswww.bisnistiket.co.id
thanks. sangat bermanfaat. kunjungin blog aku juga yaa
BalasHapuswww.ceritaulya.blogspot.com
Sumber Referensinya dri mana ?
BalasHapusSumber Referensinya dri mana ?
BalasHapusSumber referensinya ?
BalasHapusVery good for you argument... Sangat membantu
BalasHapus